Skip to content

5 Aplikasi Text Generator Terkeren yang Wajib Kamu Coba

Belakangan, generator text mulai banyak digunakan oleh orang-orang. Di mana, generator text ini adalah sebuah tools yang bisa kamu gunakan dalam membuat tulisan agar menjadi unik dan cantik. Mungkin, ketika berselancar di media social, baik itu di WA, Instagram, Facebook, atau yang lainnya, kamu pernah melihat tulisan yang unik-unik dan cantik. Nah, tulisan-tulisan tersebut dibuat dengan aplikasi text generator loh.

Berikut adalah 5 aplikasi text generator terkeren yang wajib kamu coba. Hasil tulisan yang sudah kamu buat menggunakan aplikasi ini nantinya bisa kamu gunakan untuk banyak hall oh. Mulai dari membalas chat orang lain, membuat status di Instagram, dan lain sebagainya. Dengan menggunakan text generator, postingan dan chattingan kamu bakalan jadi lebih menarik dan kece. Untuk proses pembuatannya sangat mudah. Yuk simak 5 aplikasi text generator dan cara menggunakannya berikut.

Aplikasi Text Generator terbaik

Untuk saat ini, penggunaan aplikasi text generator lebih sering digunakan oleh anak muda. Dalam hal ini, biasanya mereka akan membuat nama fans mereka dengan text generator agar terlihat keren, dan lain sebagainya. Bagi kamu yang memang suka desain atau buat status, aplikasi-aplikasi ini coock banget kamu gunakan. Karena kalau desain kan butuh kombinasi berbagai jenis font, ukuran, warna dan lain sebaagainya agar terlihat lebih menarik dan membuat orang lain ingin membacanya dengan segera.

Autobild.co.id

Aplikasi pertama adalah Autobild. Aplikasi satu ini memungkinkan kamu untuk membuat text generator apa saja. Mulai dari QR, nama FF, nama artis korea, dan lain sebagainya. Aplikasi ini tergolong keren banget sih. Karena ketika akan menggunakannya, kamu tidak hanya bisa mengubah atau membuat text generator, tapi juga mendapatkan berbagai ilmu pengertahuan. Khususnya tentang tulisan Korea. Jika ingin membuat user nama IG, kamu bisa melakukan:

  1. Buka aplikasi pencarian.
  2. Ketik https://www.autobild.co.id/p/aesthetic-font.html
  3. Lalu pada bagian menu yang paling atas, kamu bisa klik menu free generator.
  4. Karena akan membuat user nama ig, maka klik user nama ig.

Voiceoftext.com

Aplikasi yang selanjutnya adalah Voiceoftext.com. Voiceoftext.com juga merupakan aplikasi text generator terbaik yang bisa kamu coba, kelebihannya situs ini juga menyediakan layanan untuk mengubah teks menjadi suara atau lebih dikenal dengan istilah sound of text. Ia menawarkan kemudahan penggunaan. Sama halnya seperti aplikasi pertama.

  1. Buka aplikasi pencarian.
  2. ketik alamat situs mereka di Voiceoftext.com
  3. Lalu kamu akan berada di halaman pertama. Masukkan text atau ketika text pada kolom putih bertuliskan ‘Text to speech
  4. Maka secara otomatis, hasil suara akan muncul di bawah kolom.
  5. Ketuk tombol icon download untuk mengunduh file mp3 tersebut
  6. Selesai. Sekarang textnya tinggal dibagikan.

Untuk menggunakan fitur-fitur teks generator keren lainnya di voice of text, kamu dapat memilih menu “Text Generator” di bagian atas menu situs voiceoftext.com.

tool text generator keren di voiceoftext
tool text generator keren di voiceoftext

Fancy Text Generator

Tools pembuat tulisan unik dan cantik yang selanjutnya adalah Fancy Text Generator. Aplikasi text generator satu ini mempunyai tampilan yang sangat sederhana, sehingga bisa kamu coba dengan mudah. Hanya saja, bahasa yang digunakan oleh aplikasi adalah Bahasa Inggris ya. Tapi tenang, karena aplikasi ini sudah memudahkan kamu yang membutuhkan translator. Nah untuk membuat text generatornya sendiri gampang banget.

Lihat pula: Generator Teks Kecil

  1. Buka aplikasi pencarian.
  2. Klik situs lingjoam.com
  3. Kemudian masukkan text yang akan kamu buat menjadi tulisan unik dan cantik pada kolom warna putih yang ada tulisan ‘Normal text to goes here’.
  4. Begitu kamu memasukkan tulisannya, maka hasilnya akan muncul secara otomatis di kolom yang bawahnya.
  5. Copy, dan share.

Coolsymbol.com

Aplikasi text generator terkeren selanjutnya adalah coolsymbol.com. Sesuai namanya, aplikasi ini akan menghasilan tulisan-tulisan yang cool.

  1. Buka aplikasi pencarian.
  2. Masukkan alamat situsnya di coolsymbol.com
  3. Di halaman pertama, kamu bisa memasukkan tulisan ke kolom yang tersedia.
  4. Hasilnya akan secara otomatis muncul di bawahnya.

Selain menawarkan pembuatan text generator, aplikasi ini juga menawarkan beberapa menu yang bisa kamu pilih.Di mana, menunya sudah dijamin keren-keren. Kamu tinggal klik saja ikon garis tiga sebelah kanan, maka di sana ada menu yang menarik untuk kamu eksplor. Seperti emoji keyboard online, text art, dan lain sebagainya.

Sebuahutas.com

Di antara banyak aplikasi text generator, Sebuahutas termasuk ke dalam salah satu aplikasi terkeren yang wajib banget kamu coba. Tampilan halamannya simple banget. Kamu dapat membuat nama profil keren untuk game Free Fire ataupun kirim text repeater wa dengan situs ini.

  1. Buka aplikasi pencarian.
  2. masukkan alamat situsnya di Sebuahutas.com
  3. Buka menu Text repeater ataupun Nama FF Keren sesuai keinginan kamu
  4. Masukkan kata-kata atau generate nama FF keren dengan kedua tool tersebut
  5. Pilih text yang kamu suka, dan klik copy.
  6. Selesai. Sekarang kamu bisa menggunakan teks tersebut ke mana pun dengan cukup salin tempel atau langsung kirim ke nomor wa yang kamu sukai.

Nah, demikian informasi tentang 5 aplikasi text generator terkeren yang wajib kamu coba. Kamu bisa mencoba semua aplikasi keren di atas ya. Semoga bermanfaat.

Published inTechnology

Be First to Comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Skip to toolbar